Product Profile
A
B
C
D
E
F
G
H
I
J
K
L
M
N
O
P
Q
R
S
T
U
V
W
X
Y
Z
CEF-3

CEF-3

BRANDED
Menghambat sintesis dinding sel bakteri sehingga terjadi kebocoran sel bakteri dan bakteri lisis.
Available at :
Share this article

Komposisi:

Ceftriaxone .


Sediaan:

Vial 1 g : Dus isi 2 vial


Farmakologi:

Menghambat sintesis dinding sel bakteri sehingga terjadi kebocoran sel bakteri dan bakteri lisis.


Indikasi:

infeksi saluran napas, infeksi THT, infeksi saluran kemih, sepsis, meningitis, infeksi tulang, sendi dan jaringan lunak, infeksi intra abdominal dll.


Dosis:

- Dewasa dan anak > 12 tahun : 1 - 2 gram satu kali sehari. dosis dapat dinaikkan sampai 4 gram satu kali sehari.

- CEF-3 dapat diberikan secara injeksi I.V. dan I.M.

- Anak: 30 - 50 mg/kgBB/hari.


Kontraindikasi:

- Hipersensitif terhadap antibiotik cephalosporin.

- Neonatus.


Peringatan dan Perhatian:

- Pregnancy category B.

- Pada pasien dengan gangguan fungsi ginjal dan hati yang berat, kadar plasma obat perlu dipantau.


Efek Samping:

- Gastrointestinal : faeces encer / diare, mual, muntah, stomatitis dan glositis.

- Kulit : pruritus, urtikaria, dermatitis alergi, udema, eksantem, eritema multiforma.


Interaksi Obat:

Kombinasi dengan aminoglycoside dapat menghasilkan efek aditif atau sinergis, khususnya pada infeksi berat yang disebabkan oleh P. aeruginosa dan S. faecalis.